Cara mengatasi No Signal / hilang sinyal pada Xiaomi Redmi 2 Prime LTE setelah melakukan upgade.
Untuk kesempatan ini saya akan berbagi pengalaman tentang hilang sinyal pada Redmi 2 Prime setelah upgrade perangkat
Beberapa hari lalu teman saya membeli Xiaomi Redmi 2 Prime dari sebuah toko online,sejak pertama kali di gunakan signal pada hp normal normal saja,tetapi saat ada pembaruan perangkat lunak di instal tiba-tiba sinyal pada Redmi 2 Prime tidak muncul muncul dan pada menu preferensi jaringan letaknya ada di opsi 2G
Pada posisi normal harusnya Redmi 2 Prime dapat memilih jaringan antara 4G/WCDMA/2G,maka dari itu saya mencoba mencari tahu lewat internet ternyata banyak yang mengalami kejadian serupa tentang apa yang teman saya alami
Bahan yang harus disiapkan
Langkah :
2. Pindahkan file modem ke directory C:\Program Files\Xiaomi\MiPhone\Google\Android
3. Sambungakan Redmi 2 Prime ke komputer dalam mode Fastboot (Power + Volume bawah)
4. Pada folder android tadi tekan tombol shift lalu klik kanan pada mouse dan pilih open command promt here seperti gambar di bawah
5. Jika sudah terbuka jendela command prompt lalu ketikan perintah
fastboot flash modem NON-HLOS.bin
6. Jika sudah melakukan pada tahap no.5 reboot perangkat dengan mengetikan perintah
fastboot reboot
Terima kasih telah berkunjung ke blog sederhana ini !!!
No comments:
Post a Comment